Skip to content

Latest commit

 

History

History
24 lines (18 loc) · 1.55 KB

intro04.md

File metadata and controls

24 lines (18 loc) · 1.55 KB

Persiapan Lingkungan Pengembangan

Prasyarat: Browser Modern

Karena versi javascript yang akan dipelajari adalah versi ES6, disarankan menggunakan Google Chrome, Mozilla Firefox, Opera, Edge maupun Safari. Dalam panduan ini akan digunakan Google Chrome.

Pilihan A: Koding Lokal (Offline)

Disarankan menggunakan beberapa editor berikut.

  • Sublime Text, gratis dan kode sumber terbuka. Anda akan mendapat popup setelah beberapa kali menyimpan berkas, jika Anda menggunakan versi gratisnya.
  • Atom, gratis dan kode sumber terbuka. Tidak ada versi berbayar.
  • Code, gratis dan kode sumber terbuka. Tidak ada versi berbayar.

Pilihan B: Koding Daring (Online)

Pilihan ini digunakan jika Anda malas melakukan konfigurasi di mesin anda. Sangat beruntung ekosistem javascript memiliki banyak perkakas yang memungkinkan untuk koding secara daring tentunya syaratnya anda harus Daring (Online).

Menggunakan browser dev tools

Modern browser dilengkapi dengan dev tools untuk membantu proses pengembangan web. Setiap browser memiliki dev tools yang berbeda namun semuanya hampir sama.

Di dalam dev tools terdapat Javascript console (Untuk menulis perintah dan menampilkan output kode Javascript), Page inspector (untuk menampikan struktur halaman web).

Chrome JavaScript console